Management Service Pada MikroTik

Assalamualaikum semunya jumpa lagi di blog saya pada kesempatan kali ini saya akan membahas tentang Management Service Pada Mikrotik, oke tanpa basa basi lagi kita langsung aja yuk simak tutorialnya berikut ini.


Langkah: 

1. Pastikan Network IP Address client samadengan Router MikroTik nya.



2. Masuk ke IP Service List pilih IP--> Service, maka akan terlihat port yang bisa digunakan untuk mengakses Router.



3. Kemudian kita coba ganti port pada winbox, lalu kita coba akses.



4. Dan hasilnya pada saat kita mengakses menggunakan IP address akan terjadi error, karena kita tidak menambahkan portnya pada saat mengakses.



5. Selanjutnya kita coba akses menggunakan winbox dengan ditambahkan port dibelakang IP Address seperti gambar dibawah.



6. Setelah ditambahkan port maka user dapat diakses.



7. Lalu kita coba akses telnet menggunakan CMD. "telnet (ip address router)"



8. Lalu masukan user dan password.


9. Gambar dibawah menandakan bahwa kita bisa mengakses menggunakan telnet.



10. Coba kita disable telnet lalukita coba mengakses nya lagi.


11. Karena telnetnya sudah di disable maka kita tidak dapat mengakses telnet tersebut.



12. Selanjutnya kita coba untuk ubah port telnet nya kemudiankita coba mengakses nya.


13. Kita akses dengan cara "telnet (ip address route) (portnya)"


Lalu masukkan useruntuk login.


14. Maka hasilnya walaupun tadikita sudah merubah portnya kita masih bisa mengakses



Sekian pemaparan yang saya berikan kurang lebih nya mohon maaf apa bila terdapat kesalahan dala postingan ini. semoga tutorial ini dapat membantu anda semua
Wassalamualaikum..


EmoticonEmoticon